Dilmil I-02 MEDAN

Laporan Korps Kenaikan Pangkat Periode 1 April 2025

Laporan Korps Kenaikan Pangkat Periode 1 April 2025

Berdasarkan surat keputusan KASAD Nomor: Kep/208-33/III/2025 Tanggal, 10 Maret 2025 Personil Pengadilan Militer I-02 Medan mendapat kenaikan pangkat satu tingkat lebih tinggi antara lain:

1. Pelda Parlindungan Saragih

2. Serma Bramono

3. Serma Hendro Bastian

Pagi ini, Selasa 08 April 2025 dilaksanakan acara laporan korp kenaikan pangkat yang dipimpin oleh Kepala Pengadilan Militer I-02 Medan Kolonel Chk Rony Suryandoko, SIP, SH, M.Han.

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Kepala Pengadilan Militer I-02 Medan

Staf Pengadilan Militer I-02 Medan

Kategori